Pos Lekat

Melankolia


Mencermati kawan-kawan saya tentang sikapnya pada suatu realitas memang mengasyikkan. Di situ saya seolah menyelami kekayaan alam pikir manusia. Semua hadir membawa gagasan dan konsep hidupnya masing-masing. Yang lebih menarik jika masing-masing kawan saya itu mencoba mengadu gagasannya, kalau tidak mau disebut memaksakan, dengan orang lain. Jadilah perang pilih tanding alam cita. Misalnya saja soal ideologi mana yang mestinya diterapkan di negeri kiti ini banyak … Lanjutkan membaca Melankolia

Terkait Hate Speech Aktivis Musti Belajar Sama Jomblo


kapolri-cabut-se-hate-speech-400x205Munculnya Surat Edaran (SE) Nomor SE/6/X/2015/ tentang penanganan ujaran kebencian  (Hate Speech) dari institusi POLRI membuat geger jagat aktivis yang selama ini digdaya menyuarakan nalar kritisnya.  Surat edaran ini dinilai banyak kalangan sebagai upaya membungkam para aktivis yang selama ini mengklaim  vokal menyuarakan suara-suara sumbang orang pinggiran.  Namun pihak lain menilai bahwa Lanjutkan membaca “Terkait Hate Speech Aktivis Musti Belajar Sama Jomblo”

Pelajaran untuk Pak Jokowi dari Mantan Gebetan Kami


151013130933_jokowi_dpr_kpk_640x360_bbc_nocreditMelihat manuver para koruptoranggota dewan yang hendak melemahkan kewenangan KPK dan bahkan menghilangkanya dalam 12 tahun yang akan datang memang bikin mregidik sekalgus jijik. Iya serupa kawan yang terus mengusik ketenangan dengan memaksa supaya lekas kawin tanpa memberi tahu siapa yang harus dikawini. Padalah peran KPK sebagai lembaga ad hoc yang menurut mantanmereka bersifat sementara ini mestinya dipermanenkan Lanjutkan membaca “Pelajaran untuk Pak Jokowi dari Mantan Gebetan Kami”

Pengantar Jomblomologi


Senang sekali rasanya setelah lama menumpulkan bukti-bukti forensi dan banyak data antemortem (emangnya mau identifikasi jenazah?) akhrinya buku ini bisa terselesaikan. Rasa terimakasih ini penulis sampaikan kepada Tuhan yang Maha Esa yang telah memberi kesehatan, kegantengan, dan begitu banyak nikmat yang lainya, penulis juga berterimakasih pada kedua orang tua yang dengan sabar mendidik dan membiarkan bayi mungil nan menggemaskan kala itu tumbuh menjadi pribadi yang … Lanjutkan membaca Pengantar Jomblomologi